Berikut yang harus dilaporkan dalam laporan kegiatan usaha, kecuali

Posted on

Baiklah Teman teman selanjutnya kita akan membahas soal di bawah ini

 

yang harus dilaporkan dalam laporan kegiatan usaha ada di bawah ini  kecuali

 

A.   laporan laba/rugi

B.    laporan penjualan

C.    laporan perubahan modal

D.   laporan piutang

E.    neraca

 

Pembahasan :

Dalam suatu usaha, laporan kegiatan usaha yang harus dibuat adalah:

Laporan laba rugi
Laporan cash flow atau arus kas
Laporan neraca
Laporan perubahan modal

Pembahasan

Usaha ekonomi adalah kegiatan yang dilakukan seseorang untuk bisa memperoleh keuntungan ekonomi sehingga bisa mencapai kemakmuran. Salah satu komponen penting yang ada di dalam suatu usaha ekonomi adalah komponen keuangan. Komponen keuangan menjadi bagian yang sangat penting karena keuangan ini akan dialokasikan untuk membiayai seluruh kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan. Tanpa adanya uang atau modal, suatu perusahaan tidak bisa berjalan. Maka dari itu, ada beberapa jenis laporan yang bisa kita gunakan untuk mengukur kondisi kesehatan leuangan yang ada pada suatu perusahaan.

Berikut adalah beberapa jenis dari laporan usaha:

Laporan laba rugi: jenis laporan yang sangat penting karena akan menentukan performa dari perusahaan kita. Laporan ini akan dibuat pada kurun waktu tertentu saja.
Laporan neraca: jenis laporan yang dibuat untuk mengetahui keseimbangan dari transaksi yang sudah dibuat oleh perusahaan dalam jangka waktu tertentu.
Laporan cash flow: jenis laporan yang dibuat untuk mengetahui kas yang masuk dan keluar untuk kebutuhan operasional perusahaan.
Laporan perubahan modal: jenis laporan yang dibuat utuk mengetahui alasan dari berubahnya angka dari modal yang digunakan. Laporan perubahan modal ini seringkali dijadikan sebagai bahan evaluasi perusahaan dalam periode berikutnya.

Jawaban : D

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *