Bagaimana pandangan saat aba-aba “bersedia” pada start jongkok?

Posted on

Baiklah teman teman selanjutnya kita akan menyelesaikan soal di bawah ini

Bagaimana pandangan saat aba-aba “bersedia” pada start jongkok

Jawaban:

Saat aba-aba ‘bersedia’, pelari menempatkan dua kaki mereka ke balok lari dan salah satu lutut kaki menyentuh lantai. Posisi telapak tangan terbuka dan berada tepat di belakang garis start. Posisi badan rileks dan pandangan mata melihat lurus ke depan.

 

 

Semoga bermanfaat teman teman

—————-#—————-

 

Artkel Terkait  Daerah penyelesaian dari pertidaksamaan y ≤ -x2 + 4x + 5 adalah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *